Selasa, 08 Desember 2009

Aksi Damai Anti Korupsi.



Korupsi memang harus di berantas... karena sungguh-sungguh nyata merugikan masyarakat, bayangkan keuangan negara kita terkuras habis bahkan mungkin minus hingga harus berhutang kepada negara-negara lain karena ulah orang-orang tak bertanggung jawab yang hanya memikirkan kepentingan pribadi atau golongan tertentu dan yang rugi adalah kita, bangsa kita sendiri sehingga banyak rakyat Indonesia yang makin kekurangan, hidup dalam kemiskinan dan kemiskinan dekat sekali dengan kebodohan..Bagiamana bangsa kita bisa maju.......(sangat menyedihkan bukan...)


Biarlah dengan adanya aksi damai anti korupsi ini boleh menyadari setiap elemen bangsa kita untuk bahu membahu memberantas korupsi ini sehingga rakyat bisa hidup lebih makmur, damai dan sejahtera terutama di sektor pendidikan sehingga bangsa kita menjadi bangsa yang pintar dan bebas dari korupsi.

Hari ini adalah hari Anti Korupsi Sedunia, massa dari berbagai elemen turun ke jalan untuk Aksi Damai Anti Korupsi, di jakarta pagi-pagi sudah ada longmarch dari Gerakan Nasional Pemberantasan Korupsi(GNPK) dengan membagi-bagikan bunga mawar dari gedung indosat menuju bundaran HI. Ada juga 100 orang peduli bangsa terkonsentrasi di depan hotel Kempinski.

Lalu lintas dari semanggi menuju Istana Negara mulai tersendat karena satu lajur jalan digunakan oleh para aksi damai ini dan kemungkinan makin siang makin ramai sehingga disarankan para pengguna jalan untuk menghidari jalan M.Thamrin, J.Sudirman dan sekitarnya untuk menghindari kemacetan.



9 komentar:

the international times mengatakan...

yaaa demonstrasi boleh boleh saja...apa lagi mendemo korupsi...tapi kita sebagai masyarakat haruss ingat...berdemo lah dengan benar (tidak menimbulkan kekerasan). kita sebagai masyarakat harus sudah berpikiran maju dan dewasa,jgn ada lagi demo yg menimbulkan kekerasan seperti sebelumnya :)

Dunia ifat mengatakan...

Bagaimana jadinya yah..jika 1998 terulang kembali?????????

A-KIM KOMPUTER mengatakan...

Aksi Damai Anti Korupsi kali tidak akan rusuhhh.. karena kita telah belajar kalo sampai terjadi kerusuhan yang rugi kita juga...

Donny Irianto Anggriawan mengatakan...

humm........bingung mau ngomong apa klo kea gne..
selama pemimpin tak di selingi dengan moral yg baek,,
negara ini akant terus menerus di pimpin oleh keburukan.,,.
dan ini akan terus berlanjut,
sampai masyarakan bosan akan kepemimpinan yg tak bersih ni,.,..,

Hobby Exchange mengatakan...

mudah2an dg peringatan anti korupsi sedunia ini, pemberantasan korupsi di Indonesia jg lbh baik lg. thanks.

Ana Cristina mengatakan...

yes, corruption is a cancer which destroy the world and many human lives!
Thanks for sharing.

Ana Cristina mengatakan...

n

lina@happy family mengatakan...

Negara kita susah maju kalau korupsi masih merajalela...
Suarakan hati dan pikiran kita dengan damai!!

didi mengatakan...

wah gawat tuh kalaw2 terjadi lagi....
kalaw para pemimpin hanya mengursi jabatan dan kekayaan saja, pasti negeri akan kacau balau, manusia paling susah kalau di suruh memperbaiki moral...
sebagai perkenalan tukaran link yuk....

AdBrite

Followers